Menu

Mode Gelap
Perkuat Kebersamaan, PWI Jaya Resmi Kukuhkan Dua Pokja Baru di Jakarta Barat Kejahatan Perdagangan Orang Dibongkar, Polda Jateng Tangkap 29 Pelaku GPK Magelang Dukung Kampanye Akbar Aziz-Mansyur dengan Semangat Demokrasi Aman dan Santun Kejuaraan Jetsky Perebutan Piala Panglima TNI Jenderal Agus Subianto di Ancol Jakarta Utara Inspirasi Hari Guru Nasional 2024: SMK Mutiara Bangsa Rayakan dengan Semangat dan Apresiasi

Metropolitan ยท 18 Jul 2023 15:30 WIB

Polres Metro Jakbar Bersama Forkopimko, dan Parpol Silahturahmi Dialog Kamtibmas


 Polres Metro Jakbar Bersama Forkopimko, dan Parpol Silahturahmi Dialog Kamtibmas Perbesar

Jakarta, Komunitastodays,- Menjelang pemilu tahun 2024 dan dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polres Metro Jakarta Barat bersama dengan forkopimko dan elemen masyarakat se Jakarta Barat serta parpol mengadakan pertemuan silaturahmi dan dialog kamtibmas

Kegiatan Silaturahami dan dialog kamtibmas tersebut dilaksanakan di lantai 2 ruang wirasatya Polres Metro jakarta barat dan turut dihadiri Walikota Jakarta Barat Uus Kuswanto,
KPU Jakarta Barat Endang Istianti, Bawaslu Jakarta Barat Oding Junaidi, Dandim 0503 JB Letkol Inf Eko Syah Putra Siregar, sejumlah tokoh masyarakat, ormas sejakarta barat dan sejumlah parpol

Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol M Syahduddi mengatakan, pentingnya pertemuan tersebut sebagai langkah untuk bersilaturahmi sekaligus menyatukan persepsi dalam menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang pemilu 2024 khususnya di jakarta barat.

” Melalui silaturahmi dan dialog kamtibmas ini, diharapkan bahwa semua pihak dapat bersama-sama menciptakan wilayah Jakarta Barat yang damai dan harmonis menjelang pemilu 2024,” ujar Kombes pol M Syahduddi, Selasa, (18/7/2023).

Dalam sambutannya, Kombes Pol M Syahduddi menyampaikan kita disini bersama sama untuk berkomitmen untuk menjaga keamanan dan menciptakan situasi yang kondusif di Jakarta Barat.

Melalui dialog dan kesepahaman yang terjalin antara Polres Metro Jakarta Barat, forkopimko, elemen masyarakat, dan ormas serta parpol, diharapkan dapat ditemukan langkah-langkah konkret untuk menjaga keamanan selama masa pemilu.

Pertemuan ini juga menjadi kesempatan bagi semua pihak untuk menyamakan persepsi dan saling berbagi pandangan terkait isu-isu kamtibmas yang relevan dengan pemilu.

Dengan demikian, dapat dibangun kerjasama yang kuat antara kepolisian, forkopimko, elemen masyarakat, dan ormas serta parpol dalam menjaga keamanan dan menciptakan iklim yang kondusif menjelang pemilu tahun 2024 di Jakarta Barat dan mewujudkan jakarta barat dalam ” Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju ” Imbuhnya

Sementara dikesempatan yang sama KPU Jakarta Barat Ibu Endang Istianti memberikan apresiasi kepada polres metro jakarta barat yang telah menggagas kegiatan ini

” Ini merupakan kegiatan yang sangat baik kita semua bisa berkumpul bersama, berdialog dan saling berkordinasi antar lintas sektor guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang pemilu tahun 2024,” terangnya. (Riko)

 

Artikel ini telah dibaca 3,015 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Protes Keluarga Terkait Penangkapan Irianto Heymoye Ondikeleu (IHO) di Jakarta

25 November 2024 - 15:42 WIB

Inspirasi Hari Guru Nasional 2024: SMK Mutiara Bangsa Rayakan dengan Semangat dan Apresiasi

23 November 2024 - 13:53 WIB

Dugaan Intervensi dalam Rapat Panitia 5 Pemilihan Ketua RW 014, Warga Minta Tindakan Tegas

23 November 2024 - 03:49 WIB

Pokja PWI dan Sudis Kominfotik Jakarta Barat Berkomitmen untuk Kolaborasi Hasilkan Berita Berintegritas

22 November 2024 - 17:33 WIB

Terminal Kalideres Jakarta Barat Persiapkan Liburan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025

20 November 2024 - 15:48 WIB

Pemkot Jakarta Barat Terima Kunjungan Pokja PWI Jakbar yang Dipimpin Noto Prayitno

19 November 2024 - 14:53 WIB

Trending di Metropolitan