Menu

Mode Gelap
Kejahatan Perdagangan Orang Dibongkar, Polda Jateng Tangkap 29 Pelaku GPK Magelang Dukung Kampanye Akbar Aziz-Mansyur dengan Semangat Demokrasi Aman dan Santun Kejuaraan Jetsky Perebutan Piala Panglima TNI Jenderal Agus Subianto di Ancol Jakarta Utara Inspirasi Hari Guru Nasional 2024: SMK Mutiara Bangsa Rayakan dengan Semangat dan Apresiasi Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024 di Yayasan Al-Huda: Guru Hebat, Indonesia Kuat

Metropolitan · 25 Jul 2023 14:27 WIB

Sudis Kominfotik Jakarta Barat Monitoring Kegiatan Sosialisasi Security Awareness


 Sudis Kominfotik Jakarta Barat Monitoring Kegiatan Sosialisasi Security Awareness Perbesar

Jakarta, Komunitastodays,- Suku Dinas Komunikasi Informasi dan Statistik (Sudis Kominfotik) Jakarta Barat, Andrie Susanto didampingi Kepala Seksi KIP, Menta Bangun dan Kasi Astik, Nur Izzuddin monitoring kegiatan sosialisasi security awareness dengan tema Pengetahuan Umum Cyber Security rumah dan kantor secara online, Selasa (25/7/2023).

Kegiatan berlangsung di ruang Inclusive care, Sudis Pendidikan wilayah II, gedung Blok B kantor Wali Kota Jakarta Barat, dibuka Wali Kota Jakbar, Uus Kuswanto secara luring.

Kepala Suku Dinas Kominfotik Jakbar, Andrie Yuswanto mengatakan, dalam dunia digital, penggunaan Komputer PC ataupun Laptop pasti sering digunakan di perkantoran dan rumah. Apalagi smartphone yang selalu ada dalam genggaman.

“Untuk belajar cara hidup yang aman dalam menggunakan cyber, selama ini banyak yang ngga tau tuh, kenapa HP (selular) harus ada antivius untuk mengamankan komputer,” ujarnya.

Dijelaskan, kegiatan tersebut untuk membuat orang lebih peduli dengan kejahatan cyber, di Sudis Kominfotik Jakbar juga menyediakan anti virus untuk aset komputer milik daerah.

“Jadi, siapa saja yang membutuhkan anti virus berlisensi bisa menghubungi Sudis Kominfotik Jakbar,” ungkapnya.

Terkait dengan permasalahan keamanan cyber, Andrie menambahkan, Sudis Kominfotik Jakbar juga memberikan layanan melalui aplikasi BATIK (barat.jakarta.go.id/batik) untuk memberikan bantuan atau solusi berkaitan dengan Teknologi Informasi dan Komunikasi atau bisa mengubungi nomor WhatsApp di 081211255934.

“Kami sudah paparkan dalam rapim dengan pak Wali Kota Jakbar. Melalui aplikasi BATIK ini, semua UKPD/SKPD bisa melaporkan langsung, karena selama ini belum ada custumer servise terkait hal ini,” pungkasnya.

Sementara itu, Kepala Seksi Aplikasi, Cyber dan Statistik (Astik) Sudis Kominfotik Jakbar, Nur Izzuddin menambahkan, sosialisasi Cyber Security terhadap pengguna Komputasi Mobile dan Desktop sangatlah penting bagi masyarakat.

“Hampir semua masyarakat telah menggunakan internet terutama melalui perangkat mobile, sehingga kepedulian terhadap ancaman didunia internet seharusnya lebih ditingkatkan lagi,” tambahnya.

Sekedar informasi, sosialisasi Security Awareness Jakarta Barat dengan tema “Pengetahuan Umum Cyber Security Rumah dan Kantor”, mengahdirkan narasumber Ary Pryanto, product manager PT. ECS Indo Jaya dan dipandu moderator, Kayla Ashati. (FN)

Artikel ini telah dibaca 2,015 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Protes Keluarga Terkait Penangkapan Irianto Heymoye Ondikeleu (IHO) di Jakarta

25 November 2024 - 15:42 WIB

Inspirasi Hari Guru Nasional 2024: SMK Mutiara Bangsa Rayakan dengan Semangat dan Apresiasi

23 November 2024 - 13:53 WIB

Dugaan Intervensi dalam Rapat Panitia 5 Pemilihan Ketua RW 014, Warga Minta Tindakan Tegas

23 November 2024 - 03:49 WIB

Pokja PWI dan Sudis Kominfotik Jakarta Barat Berkomitmen untuk Kolaborasi Hasilkan Berita Berintegritas

22 November 2024 - 17:33 WIB

Terminal Kalideres Jakarta Barat Persiapkan Liburan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025

20 November 2024 - 15:48 WIB

Pemkot Jakarta Barat Terima Kunjungan Pokja PWI Jakbar yang Dipimpin Noto Prayitno

19 November 2024 - 14:53 WIB

Trending di Metropolitan